Training Finance | Accounting | Pajak | Banking | Risk Management

TAX PLANNING & MANAGEMENT

TAX PLANNING & MANAGEMENT

Ibis Hotel,  Yogyakarta  | 10 s.d 12 Desember 2013 | Rp  6,000,000

 

ABSTRACT

Perpajakan seperti halnya ilmu pengetahuan yang lain memiliki perkembangan yang sangat pesat. Banyak perkembangan itu yang nantinya akan memunculkan beberapa spesialiasi. Adapun spesialisai yang dimaksud adalah perencanaan perpajakan (tax planning) dan pengelolaan perpajakan (tax management). Kedua spesialisasi tersebut pada dasarnya merupakan bagian dari fungsi manajemen di perusahaan.

Banyak pendapat yang menyatakan bahwa tax planning akan membawa lebih banyak keuntungan daripada memfokuskan diri pada spesialisasi pajak yang lain, seperti halnya tax management. Tetapi apakah demikian? Dengan tax planning yang unggul kita akan mendapatkan tax savings jutaan dollar, keuntungan akan jutaan dollar ini dapat dimanfaatkan untuk berbagai macam expenditure yang lain yang akan meningkatkan produktivitas perusahaan. Pendapat lain menyatakan bahwa Tax Management lebih penting karena dengan melakukan suatu management yang terkontrol atas tata laksana kewajiban perpajakan maka akan menghindarkan risiko ketidakpatuhan perpajakan dan dengan demikian akan meminimalisasi risiko hutang pajak yang tidak terduga.

 

Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta:

  1. Memahami prinsip dasar dari spesialisasi antara tax planning dan tax management dalam implementasi perpajakan di perusahaan
  2. Memahami serta dapat melaksanakan teknik-teknik Tax Palnning dan Tax Management sesuai peraturan perpajakan yang berlaku
  3. Mampu membuat rekonsiliasi data akuntansi dan pajak seperti : Beban pegawai vs Nilai penghasilan bruto di SPT PPh psl 21 ,Sales revenue (as per book/PL) vs Peredaran dari SPM PPN
  4. Mampu melakukan fungsi kontrol dokumentasi untuk mendukung transaksi yang terjadi; Surat Perintah Kerja (Kontrak), Perjanjian Jual Beli, Akte Notaris.

 

COURSE CONTENT

1.    PENGANTAR UMUM MANAJEMEN PERPAJAKAN :

2.    PERENCANAAN PAJAK UNTUKPPh Ps 21, PPh Ps 23, PPh Ps 26, PPh Final dan PPN :

3.    PERENCANAAN PERPAJAKAN UNTUK PPH BADAN

WHO WILL BENEFIT/PARTICIPANT

Pelatihan ini ditujukan untuk para staf / junior supervisor dari Departemen akuntansi dan keuangan di perusahaan, atau departemen/ fungsi yang terkait dengan aktifitas Creative Accounting di perusahaan.

INSTRUKTUR

COURSE TUTION

Public Training

FACILITIES

Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
 

cforms contact form by delicious:days